Final Fantasy Simple Guide

1. Page 1

Membuka Tingkat KesulitanExtra Hard Mode : Selesaikan Normal atau Hard Mode

Membuka Event ViewerSelesaikan permainan lalu save. Load Clear Game dan setelah itu kamu
bisa memilih cutscene mana yang ingin dilihat.

Ending tambahanSelesaikan permainan setelah mendapatkan tiga buah G Reports dan kamu
akan mendapatkan sebuah ending tambahan.

Item tersembunyiBerikut adalah list beberapa item tersembunyi yang ada di dalam game

Bayonet Rifle: Chapter 10: Di bagian akhir level ini, ada sebuah puzzle yang berhubungan dengan
cardkey, terletak di sebelah gatling gun di belakang pintu.

Blow Machine Gun: Chapter 10: Akan ada persimpangan jalan, di jalan yang menuju kolong jembatan,
ada sebuah kotak.

Faerie L Barrel: Chapter 10: Setelah Blow Machine Gun, akan ada sebuah tempat di mana ada sebuah
peti
di sebuah tepian. Tembaklah tong di bawahnya.

G Report 3: Chapter 11: Ada di ruangan yang berisi beberapa Mako Point.gunakan lift untuk melompat
ke pipa di dinding. Item ini ada di bagian pojok.

G-Report 1: Chapter 8: Saat seorang WRO mendobrak pintu, lindungi mereka sampai selesai.
Masuklah lewat
 bawah pintu dan terus sampai menemukan item ini di atas tangga.

G-Report 2: Chapter 10: Ada di atas atap sebuah rumah tempat kita turun, di bagian tengah cerita
stage ini.

Golden Moogle Doll: Chapter 10: Selesaikan misi membunuh 100 musuh. Musuh terakhir akan
menjatuhkannya.

Guard M Barrel: Chapter 6: Lindungi 12 orang anggota WRO sepanjang misi dan item ini akan
muncul di bagian akhir stage.

Lucky S Barrel: Chapter 10: Di area puzzle cardkey, di ujung gerbang dalam terowongan ada
sebuah Lucky S Barrel.

Manaheart: Chapter 6 Ex Hard: Di awal stage ini ada sebuah monster yang akan muncul. Segera
bunuh dia sebelum menghilang.

S Adjuster: Chapter 9: Saat berhadapan dengan barisan pertama para penjaga, ledakkan tong di
paling kanan.

Toy Gun: Chapter 3: Setelah menyelamatkan anak kecil, masuki pintu dan item ini ada di baliknya.

Unlock Mission ModeMission Mode: Selesaikan permainan

Membuka Side MissionUntuk membuka Side Mission, kamu harus menemukan dan
menghancurkan kapsul putih dalam tiap Extra Mission dengan meledakkan bahan peledak di
dekatnya.

An Invitation to Illusion: White Capsule Mission 45: Stronghold Impervious, H-8

Boxemon: White Capsule Mission 5: Deep Labyrinth, K-15

Chamber of Ghosts: White Capsule Mission 18: Badlands, F-8

Go With the Flow: White Capsule Mission 37: Gatling Shower, I-14

Missile breaker Deathmatch: White Capsule Mission 24: Contra Kalm, J-13

Tidak ada komentar:

Posting Komentar